Selamat datang di Blog Celoteh Puisi……. Kumpulan puisi cocok bagi kamu yang lagi jatuh cinta, patah hati, galau, penantian, kesedihan, rindu sama kekasih, penyeselan, kenangan masa lalu.......

Jumat, 18 Juli 2014

AKU MENGANGGAPMU


Aku menganggapmu sebagai rerumputan yang memberi kesejukan
diatas padang yang begitu gersang...

Aku menganggapmu sebagai rembulan disetiap malam yang memberikan
Cahaya dan arah dalam setiap kegelapan...

Dan aku selalu menganggapmu sebagai "Syair Lagu Kehidupan"
Yang akan selalu dinyanyikan dan di dengar meskipun dalam
Kegalauan....

Kaulah satu diantara butiran pasir yang hanya dapat kulihat..
dan kaulah nada diantara banyaknya irama yang hanya
Bisa kudengar

Percayalah!
Dirimu tak bisa tergantikan.....

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...