Biarlah sang Pujangga terus bersyair dengan sejuta maknanya...
Biarlah sang puisi terus menarikan pelita kata hatinya...
Karena ...itu akan membuat seribu gelombang ceria di hatinya...
Terus bermekaran dengan indah nya....
Biarkanlah sejuta makna nan tersirat terus membanjiri isi hatinya...
Karena seribu anak sungai di hatinya...
Tak kan mampu menampung sejuta pancaran di hati nan tersurat
Yang terus membuncah dalam tarian penanya yang bergelora...
Biarkanlah seribu pesona awan nan indah di langit tersenyum ceria...
Mengusap debu pasir putih di laut nan menari dalam pelukannya...
Karena...itu semua tak kan mampu untuk meredam gejolak dihatinya
Yang terus menyanjung belahan hatinya....nan ter anggun...
Yang tak kan terpisahkan dari palung hatinya....
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...