Tuhan..
Aku hanya
ingin…Kesetiaan ini…Pada rasaku
Pada
sayangku…Pada dirinya
Meski aku
tahu…Aku salah
Meski aku
sadar….Ini membebaninya
Namun aku
juga tahu….Tak mungkin aku membunuh
Rasa ini….Harapan
ini….Mimpi ini
Meski aku
tahu….Ini salah
Aku hanya
mau setia.
Pada rasaku…Sekian
waktu…Sekian tahun
Aku terus
menempatkanya…
Di tempat
tertinggi… Di hidupku
Melebihi
kehidupanku…
Aku rela…
Jika ini Kau
anggap salah..
Aku ….tak
mau kehilangan dia
Biar saja….Raga
ini terus Kau rapuhkan
Namun itu
tak kan mampu…
Membuatku
meninggalkan rasaku…
Menepikan
mimpi dan harapanku
Padanya…..
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...