Selamat datang di Blog Celoteh Puisi……. Kumpulan puisi cocok bagi kamu yang lagi jatuh cinta, patah hati, galau, penantian, kesedihan, rindu sama kekasih, penyeselan, kenangan masa lalu.......

Senin, 30 Desember 2013

HAMPA

Semilir Angin kerinduan
Menyertai Setiap Canda Dan tawaku

Kini. . . . . . .
Terhapus Oleh Bisikan-bisikan Nyata Yang Menerpa
Kemilau Wajah bak Berlian
Memberi Kesan Kebahagiaan

Kini Hilang. . . . . .
Terganti Oleh Mendung nan Petir yang Menggelegar
Menyatakan Akan Perihnya Kehidupan Ini

Air Mata Bercucuran
Tak Mampu Tuk Membendungnya Lagi
Tak Ada Lagi Bahu Tempat Bersandar
Tak Ada Lagi Ruang Tuk Menyandarkan Hati

Yang Kupunya
Hanya Kepedihan Batin yang Menggema Dalam Relung Hati

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...