Selamat datang di Blog Celoteh Puisi……. Kumpulan puisi cocok bagi kamu yang lagi jatuh cinta, patah hati, galau, penantian, kesedihan, rindu sama kekasih, penyeselan, kenangan masa lalu.......

Jumat, 27 Desember 2013

INSAN YANG SEPI


Nanti,,,
sebelum ini
sebelum tutup waktu ini
sebelum kau lebih jauh dari setapak
dengarkan dulu bisikan ku
sebelum kau putuskan tali cinta ini
tinggalkan aku sendiri
sebelum malam merengkuh kehampaan
ketahuilah,,,,
setelah kau pergi
aku akan sendiri
setelah kau pergi
tiada lagi warna pelangi
adanya hanya aku terimpi
setelah kau pergi
akulah insan yang sepi
setelah kau pergi
kenanglah aku insan yang tersakiti

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...