ketika malam,semua alunan tawa mu kini terhapus gelap..
Menjauh tak terlihat..
harus kah aku mencari??
atau kah harus ku tunggu dengan tak pasti..
Menjauh tak terlihat..
harus kah aku mencari??
atau kah harus ku tunggu dengan tak pasti..
Sementara kau di sana,bercanda dengan hati yang lain..
Harus kah ku hapus dengan air mata ini??
Atau kah ku hilangkan dengan cara melampiaskan hati kepada orang lain???
Atau kah ku hilangkan dengan cara melampiaskan hati kepada orang lain???
Pernah ku lampias kan,tapi semua tak berarti,aku membodohi diri ku sendiri,sementara yang ada di pikiran ku hanya bayang mu..
Aku bodoh atau tidak,aku tak tau,tapi itulah yang ku rasakan saat ini ketika kehilangan diri mu..
Karya : kidsat aimar idnafa
0 komentar:
Posting Komentar
Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...