Selamat datang di Blog Celoteh Puisi……. Kumpulan puisi cocok bagi kamu yang lagi jatuh cinta, patah hati, galau, penantian, kesedihan, rindu sama kekasih, penyeselan, kenangan masa lalu.......

Kamis, 02 Januari 2014

MAAFKAN ANAK MU...

Ibu..
ma’af kan anakmu yang selalu membantah semua nasehatmu..

ibu..
aku sadar,aku selalu berkata kasar terhadap larangan yang engkau berikan :(

ibu..
aku tak bisa membalas semua apa yang telah engkau berikan untuk ku,hanya sikap hormat dan do’a untukmu ibu.

AYAH..
Ma’af kan anakmu ini yang slalu menjauh ketika aku tlah dewasa ini..
aku yg slalu acuh ketika engkau berkata benar untuk kebaikanku,,
semua larangan yg engkau katakan kini telah aku langgar karna sikap pergaulan yg tak bisa aku menjaga nya..
ma’af kan aku AYAH-IBU :(

oleh: Usman

0 komentar:

Posting Komentar

Terima kasih sudah mampir dan berkomentar di blog Indahnya Berpuisi semoga bermanfaat..dan komentar apapun kami hargai selama masih batas kewajaran...